"Insyaallah kami dari disperindag akan terus lakukan ini kalau perlu sampai hari raya idul fitri" ucapnya.
Operasi pasar minyak goreng berikutnya akan dilaksanakan di Kecamatan Campalagian dan kecamatan lain di Kabupaten Polman.
Baca Juga:
Bupati Dairi Hadiri Rapat Penyiapan Laporan Revalidasi Toba Caldera UNESCO Global Geopark Tahun 2025
Belum ada kepastian tanggal dan tempat pelaksanaan operasi pasar minyak goreng akan digelar.
Fatriasmal mengatakan pelaksanaan operasi pasar akan dilaksanakan tergantung stok dari distributor minyak goreng.
"Insyaallah kalau kami punya stok lagi dari distributor kami akan sasar lagi mungkin daerah Campalagian" Pungkasnya. [kaf]